Rabu, 22 Juni 2011

Belajar Pemrograman PLC menggunakan Simulator PLC Sim


Dengan pesatnya perkembangan system pengendalian pada Teknik Instalasi Tenaga Listrik, penggunaan PLC sangat vital diperlukan. PLC (Programmable Logic Controller) sudah umum  digunakan pada laboratorium kelistrikan. Hadirnya simulator sangat membantu bagi siswa maupun pemerhati peralatan control untuk berlatih pengendalian input dan output pada PLC. PLCSim buatan Programer negeri jiran Malaysia Tang Tung Yan ini   merupakan salah satu software simulator yang dapat digunakan untuk keperluan diatas. Software ini mendukung berbagai perintah dasar pada PLC jenis OMRON antara lain :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...